Deskripsi Lengkap

Tesis
No. Panggil 0025-2021/ETS-HI Bay k
Judul Kegagalan Sunshine Policy Sebagai Upaya Confidence-Building Measures Keamanan Pada Masa Pemerintahan Kim Dae Jung dan Roh Moo Hyun (1998-2008)
Pengarang Bayu Eko Yulianto
Penerbit dan Distribusi 2021
Subjek Amerika, confidence-building measures, Korea Selatan, Korea Utara, political will, sunshine policy
Kata Kunci Amerika, confidence-building measures, Korea Selatan, Korea Utara, political will, sunshine policy
Lokasi
Ketersediaan
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
0025-2021/ETS-HI Bay k 0025-2021/ETS-HI Bay k TERSEDIA
Ulasan Anggota
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77452
Sampul
Abstrak
Kajian ini menganalisis kegagalan sunshine policy sebagai upaya confidence-building measures keamanan antara Korea Selatan dan Korea Utara pada masa pemerintahan Kim Dae Jung dan Roh Moo Hyun. Dengan menggunakan confidence-building measures sebagai kerangka analisis, tulisan ini akan menjelaskan variable-variabel dalam confidence- building measures yang menyebabkan sunshine policy gagal menghasilkan dalam menerapkan upaya confidence-building measures. Argumen utama tulisan ini adalah terdapat 3 faktor yang menyebabkan sunshine policy gagal sebagai upaya confidence- building measures dalam hubungan inter-Korea di Semenanjung Korea. Pertama, inkonsistensi Korea Selatan dalam menerapkan sunshine policy sebagai upaya confidence- building measures dalam bidang keamanan terhadap Korea Utara. Kedua, pengaruh Amerika terhadap hubungan inter-Korea melalui pernyataan dan kebijakan terhadap Korea Utara. Ketiga, Korea Utara yang tidak memiliki political will untuk merespon baik terhadap penerapan sunshine policy Korea Selatan sebagai upaya confidence-building measures. Penelitian ini akan dilakukan dengan menggunakan metode Causal Process Tracing (CPT) untuk melihat mekanisme kausal yang menyebabkan sunshine policy gagal sebagai upaya confidence-building measures.