Deskripsi Lengkap

PengarangRona Uly
JudulEVALUASI BRANDING PADA SEKTOR PUBLIK (Studi Kasus Unit Layanan Terpadu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan)
Pembimbing/SupervisorDr. Ummi Salamah, S.Psi., M.Si.
Bahasa UtamaIND
AbstrakMeningkatnya penggunaan branding dalam sektor publik khususnya pemerintahan menandakan adanya area penting untuk penelitian akademis yang saat ini masih minim teori. Pentingnya tercipta brand image yang baik menjadikan organisasi sektor publik melakukan upaya branding menggunakan konsep ? konsep yang biasa dilakukan di sektor swasta. Penelitian ini ingin mengetahui brand image ULT Kemdikbud dengan melihat upaya branding melalui identitas brand dan pemosisian brand menggunakan Four Brand Identity Perspectives, Brand Positioning dan Brand Image. Penelitian ini menggunakan multi methods yaitu kuantitatif, dan kualitatif, Data kualitatif dikumpulkan melalui wawancara pimpinan ULT, data kuantitatif dikumpulkan melalui analisis isi untuk konten berita ULT dan survei untuk melihat citra pengguna terhadap ULT. Penelitian ini menemukan bahwa identitas brand pada organisasi sektor public cukup rentan mengingat seringnya pergantian pimpinan yang diikuti dengan penambahan identitas brand dan perluasan strategi bisnisnya. Meskipun brand image baik namun akan terjadi kesenjangan ketika pengguna tidak mampu memahami apa yang dimaksud oleh brand dimana hal itu akan berpengaruh juga terhadap citra Kemdikbud dan citra pimpinan.
Jenis BahanTesis
Kode BahasaIND
No. Induk0104-2021/ETS-Kom Ron e
Catatan Umum
No. Barkod0104-2021/ETS-Kom Ron e
Kata KunciKomunikasi sektor publik, branding, identitas brand, brand positioning, brand image, layanan publik
Kota TerbitDepok
Tahun2021
SubjekKomunikasi sektor publik, branding, identitas brand, brand positioning, brand image, layanan publik
Tahun Buka Akses
Catatan Bibliografi
PenerbitFISIP UI
Pemilik
Pembatasan Akses
Lokasi
Catatan Disertasi
Akses dan Lokasi Elektronik
Sumber Koleksi
Deskripsi Fisik
Catatan Bahasa
No. Panggil0104-2021/ETS-Kom Ron e
Ketersediaan
Nomor Panggil No. Barkod Ketersediaan
0104-2021/ETS-Kom Ron e 0104-2021/ETS-Kom Ron e TERSEDIA
Ulasan Anggota
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77572
Sampul
Abstrak
Meningkatnya penggunaan branding dalam sektor publik khususnya pemerintahan menandakan adanya area penting untuk penelitian akademis yang saat ini masih minim teori. Pentingnya tercipta brand image yang baik menjadikan organisasi sektor publik melakukan upaya branding menggunakan konsep ? konsep yang biasa dilakukan di sektor swasta. Penelitian ini ingin mengetahui brand image ULT Kemdikbud dengan melihat upaya branding melalui identitas brand dan pemosisian brand menggunakan Four Brand Identity Perspectives, Brand Positioning dan Brand Image. Penelitian ini menggunakan multi methods yaitu kuantitatif, dan kualitatif, Data kualitatif dikumpulkan melalui wawancara pimpinan ULT, data kuantitatif dikumpulkan melalui analisis isi untuk konten berita ULT dan survei untuk melihat citra pengguna terhadap ULT. Penelitian ini menemukan bahwa identitas brand pada organisasi sektor public cukup rentan mengingat seringnya pergantian pimpinan yang diikuti dengan penambahan identitas brand dan perluasan strategi bisnisnya. Meskipun brand image baik namun akan terjadi kesenjangan ketika pengguna tidak mampu memahami apa yang dimaksud oleh brand dimana hal itu akan berpengaruh juga terhadap citra Kemdikbud dan citra pimpinan.